Cerita dari Absolute Indonesia
Ikuti berbagai cerita menarik seputar aktivitas Absolute Indonesia.
Peresmian Dapur Pengolahan Gula Bersama | Kelompok Tani Aren Jaya
Bertepatan dengan hari Pahlawan, 10 November 2024, sebuah moment bersejarah terjadi dengan peresmian Dapur Pengolahan Gula Bersama Kelompok Tani Aren Jaya Desa Cibarengkok Kecamatan Panggarangan Kabupaten Lebak.
Acara peresmian ini dihadiri oleh perwakilan dari Yayasan Kehati, Absolute Indonesia, PT Mahorahora, PT Tamaris, Akar Pohon, Muspika setempat, pengurus dan anggota Aren Jaya dan masyarakat setempat.
Dapur pengolahan gula bersama ini merupakan proyek kolaborasi
Absolute Coffee Gelar Pelatihan Panen dan Pasca Panen untuk Meningkatkan Mutu Biji Kopi di Desa Cipeuteuy
Absolute Coffee bekerjasama dengan Absolute Indonesia dan PT Star Energy menggelar pelatihan panen dan pasca panen untuk mutu biji kopi yang sesuai segmen pasar. Pelatihan tersebut dilakukan untuk meningkatkan mutu biji kopi Petani Kopi di Desa Cipeuteuy agar dapat bersaing di pasar global.
Pelatihan diikuti oleh petani, pemuda dan pegiat kopi dari seluruh Desa Cipeuteuy, dengan total peserta sebanyak 40 orang.
Manfaatkan Rumah Bibit Badan Usaha Milik Petani, Ibu-ibu Desa Cipeuteuy Semai Bibit untuk Dapur Hidup
bu-ibu di Kp. Sukagalih Desa Cipeuteuy yang tergabung dalam Badan Usaha Milik Petani (BUMP) Cipeuteuy Berkah Bersama melakukan kegiatan penyemaian bibit tanaman bersama di Rumah Bibit yang berlokasi di Blok Sukagalih Desa Cipeuteuy Kecamatan Kabandungan, Kabupaten Sukabumi. Adapun benih-benih yang disemai diantaranya cabe rawit, tomat, terong, kol dan pokcay. Keberadaan rumah bibit BUMP Cipeuteuy Berkah Bersama memiliki peranan penting untuk
Fasilitasi Penyusunan Anggaran Dasar Kelompok Tani Aren Jaya
Perkumpulan Absolute Halimun Indinesia telah melakukan fasilitasi penyusunan Anggaran Dasar (AD) Kelompok Tani (Poktan) Aren Jaya Kp. Cibarengkok Hilir Desa Cibarengkok Kecamatan Panggarangan Kabupaten Lebak – Banten pada hari Jumat (29/08/24).
Kegiatan pendampingan ini merupakan salah satu bentuk penguatan kelembagaan Poktan Aren Jaya.
Pertemuan ini dihadiri oleh 20 anggota dan pengurus kelompok tani Aren Jaya.
Dalam pertemuan ini dilakukan pembahasan draft Anggaran Dasar
Workshop Penyusunan Rencana Bisnis Badan Usaha Milik Petani (BUMP) Cipeuteuy Berkah Bersama
Badan Usaha Milik Petani (BUMP) Cipeuteuy Berkah Bersama melaksanakan Workshop Penyusunan Bisnis Plan pada 26 Agustus 2024 bertempat di Rumah Belajar Badan Usaha Milik Petani di Blok Sukagalih RT 09/02, Dusun Pandan Arum, Desa Cipeuteuy, Kecamatan Kabandungan. Penyusunan Rencana Bisnis merupakan rangkaian kegiatan penyusunan bisnis plan yang telah dilakukan sebelumnya, dengan pendampingan oleh tim Absolute Indonesia dan BPP Kecamatan Kabandungan.
Kegiatan
Memupuk Semangat Kebersamaan dan Penyusunan Aturan Internal dalam Pengelolaan Badan Usaha Milik Petani (BUMP)
Memupuk Semangat Kebersamaan dan Penyusunan Aturan Internal dalam Pengelolaan Badan Usaha Milik Petani (BUMP)
Sebagai salah satu upaya untuk meningkatkan kualitas pengelolaan kelembagaan usaha bersama, Badan Usaha Milik Petani (BUMP) Cipeuteuy Berkah Bersama yang berbadan hukum koperasi menyelenggarakan kegiatan pertemuan bulanan bertempat di Saung pertemuan BUMP, Kampung Sukagalih, Desa Cipeuteuy, Kecamatan Kabandungan, Kabupaten Sukabumi, pada Sabtu (20/07/24).
Koperasi merupakan badan usaha
Kolaborasi Multi Pihak Untuk Penguatan Kelembagaan Usaha Petani di Desa Cibarengkok
Kolaborasi Multi Pihak Untuk Penguatan Kelembagaan Usaha Petani di Desa Cibarengkok.
Pengembangan ekonomi lokal melalui sektor industri rumah tangga memiliki pengaruh yang besar terhadap perekonomian nasional. Berdasarkan data Kementerian Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah (2023), kontribusi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) terhadap PDB Nasional sebesar 60,5 persen. Selain memberikan dukungan dalam aspek ekonomi, industri ini juga berperan strategis dalam
Telah terbit buku “Pembuatan agen hayati pupuk dan pestisida alami”
Kegiatan pertanian merupakan tulang punggung perekonomian masyarakat di Kecamatan Kabandungan, Kabupaten Sukabumi – Jawa Barat. Saat ini terdapat 1.434 ha luasan lahan yang dikelola oleh petani untuk pemenuhan kebutuhan sehari-hari, ini belum termasuk dengan luasan lahan pertanian di dalam kawasan hutan Taman Nasional Gunung Halimun Salak (TNGHS).
Absolute Indonesia bersama Balai Penyuluh Pertanian (BPP) Kabandungan telah berhasil membuat buku yang berjudul
Memperbaiki Kinerja Perhutanan Sosial Menuju Keberlanjutan Hutan Jawa
Luas kawasan hutan di Pulau Jawa khususnya
di Provinsi Banten, Jawa Barat, Jawa Tengah, dan
Jawa Timur saat ini yaitu sekitar 3.2 juta hektar yang
terbagi ke dalam Hutan Konservasi sebesar 656.800
Ha, Hutan Lindung sebesar 732.837 Ha, dan Hutan
Produksi sebesar 1.798.616 Ha
1
. Implementasi
Perhutanan Sosial (PS) di Pulau Jawa sebagian besar
terjadi di kawasan hutan yang dikelola oleh
perusahaan milik negara yaitu Perum Perhutani
(Ragandhi et al.,